Memory

Memory
Last Season

Jejakku

Jumat, 21 Mei 2010

Makna Dari Sebuah Petualangan




Kadang kita merasa hilang, namun tetap ada dalam sepi
Kita tidak pernah merngerti makna dari sebuah petualangan namun tetap dijalani.
Rasa yang selalu ada dalam perjalanan adalah kekhawatiran tetapi ada juga rasa nyaman.
Lantas apa yang harus kita arungkan dalam nestapa jalan setapak ?

Kita berbagi dalam penderitaan, tetapi juga dari kegemberiaan kita mengenal rasa kasih sayang.
Lintasan haruskah selalu lurus untuk mencari kesempatan dari sebuah rencana ?


A.A sebuah inisial
7 desember 2009
06.00 wib

** puisi ini dikirim oleh seorang sahabat maya saya yang belum pernah saya temui bahkan mendengar suaranya saja saya juga tak sempat, tetapi perhatian yang dia berikan mampu menepis itu semua seolah ingin berkata "aku ada disampingmu jika kau membutuhkanku".
Terimakasih untuk anyaman persahabatan indah ini, terimakasih mau menjadi bagian dari hidupku.

5 komentar:

  1. Apa indahnya jika mendapat sesuatu semudah membalik telapak tangan mu??
    justru dari liku yang tak pernah lurus kita mengerti betapa perjalanan terjal berbatu menguatkan telapak kaki telanjang kita untk tetap bisa berjalan
    hdup yang keras membuat kita belajar untk tidak mudah menyerah..

    BalasHapus
  2. hidup...hidup... teruslah hidup.... buka mata hati lihat "jendela dunia" salam kenal dari bogor

    BalasHapus
  3. @ Dewiq
    Hmmmmm seperti itulah hidup sejatinya
    dan seperti kitalah persahabatan itu dimulai

    BalasHapus
  4. @ SAS
    makasih telah berkenan mampir diblog-ku.
    Salam kenal juga, tetap semangat tetap berjuang
    cayo

    BalasHapus
  5. Hidup adalah sebuah petualangan, petualangan tentang tawa, canda, tangis, air mata, amarah, iri, dengki, benci, cinta, dan bagian-bagian lainnya.

    Ayomi terus hidup ini. C'est la vie...

    BalasHapus

Silahkan Meninggalkan Jejak Anda